Untuk Gaza
Alhamdulillah! Bantuan Amanah Donatur Melalui IZI untuk Gaza Telah Dikirim Assalamu’alaikum, Sahabat! Alhamdulillah, atas amanah dan dukungan para donatur, muhsinin, dan mitra yang bekerjasama, pada 28 Oktober 2025 Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) telah melepas 189,7 ton bantuan kemanusiaan untuk saudara-saudara kita di *Gaza, Palestina, melalui jalur *Ismailia – Mesir. Bantuan ini berisi kebutuhan pokok, obat-obatan, dan perlengkapan …









